UTS APSI
System Request
Project Sponsor :
Pemerintah pusat
Business Need :
Di Indonesia terdapat 44 juta siswa yang bersekolah di jenjang pendidikan dasar maupun menengah. Untuk pendidikan Indonesia yang lebih baik, dibutuhkan satu langkah penting yaitu tersedianya data pokok pendidikan yang bersumber langsung dari suatu lembaga pendidikan. Potret pendataan sistem pendidikan saat ini membutuhkan proses yang cukup lama dan panjang. Bahkan sekolah harus mengirim data berkali-kali karena setiap program membutuhkan data dari sekolah. Berkas di pemerintahan daerah dan pusat menumpuk, sehingga sulit untuk memproses dan mencari data. Kita membutuhkan proses pendataan yang lebih efektif dan efisien.
Business Requirement :
Sistem pendataan Dapodik adalah jawabannya. Sistem ini memanfaatkan teknologi informasi dalam proses pendataannya. Melalui pendataan Dapodik, data digital dijaring dari satuan pendidikan dan dapat dikirim langsung ke server pusat menggunakan jaringan internet. Pengelolaaan data akan mudah dalam mencari dan menggunakan data serta dapat menghindari penumpukan berkas.
Sistem Dapodik merupakan aplikasi berbasis web yang nantinya dapat digunakan seluruh Indonesia. Pengisian aplikasi tidak menggunakan aplikasi internet, nantinya internet hanya dibutuhkan pada saat fitur tertentu dan mengirimkan data. Pengiriman data nantinya menggunakan teknologi sinkronisasi yang memungkinkan komunikasi dua arah antara Dapodik sekolah dengan server pusat. Fitur-fitur pada Dapodik adalah sebagai berikut:
Special Issue or Constraint :
Program Dapodik ini berlangsung selama 6 bulan saja dari Bulan Oktober 2018 hingga Mei 2019. Dibuat pula sistem keamanan yang kuat untuk menghindari server yang down maupun hacker
Functional Requirement
Tersedianya fitur-fitur:
Dapodik sudah layak secara teknis, meskipun ada beberapa risiko
1. Technical Feasibility
Project Sponsor :
Pemerintah pusat
Business Need :
Di Indonesia terdapat 44 juta siswa yang bersekolah di jenjang pendidikan dasar maupun menengah. Untuk pendidikan Indonesia yang lebih baik, dibutuhkan satu langkah penting yaitu tersedianya data pokok pendidikan yang bersumber langsung dari suatu lembaga pendidikan. Potret pendataan sistem pendidikan saat ini membutuhkan proses yang cukup lama dan panjang. Bahkan sekolah harus mengirim data berkali-kali karena setiap program membutuhkan data dari sekolah. Berkas di pemerintahan daerah dan pusat menumpuk, sehingga sulit untuk memproses dan mencari data. Kita membutuhkan proses pendataan yang lebih efektif dan efisien.
Business Requirement :
Sistem pendataan Dapodik adalah jawabannya. Sistem ini memanfaatkan teknologi informasi dalam proses pendataannya. Melalui pendataan Dapodik, data digital dijaring dari satuan pendidikan dan dapat dikirim langsung ke server pusat menggunakan jaringan internet. Pengelolaaan data akan mudah dalam mencari dan menggunakan data serta dapat menghindari penumpukan berkas.
Sistem Dapodik merupakan aplikasi berbasis web yang nantinya dapat digunakan seluruh Indonesia. Pengisian aplikasi tidak menggunakan aplikasi internet, nantinya internet hanya dibutuhkan pada saat fitur tertentu dan mengirimkan data. Pengiriman data nantinya menggunakan teknologi sinkronisasi yang memungkinkan komunikasi dua arah antara Dapodik sekolah dengan server pusat. Fitur-fitur pada Dapodik adalah sebagai berikut:
- Beranda
- Peserta didik
- Rombongan belajar
- Nilai : yang terdiri atas rapor dan USBN
- Profil pengguna
- Intangible
- Tangible
Special Issue or Constraint :
Program Dapodik ini berlangsung selama 6 bulan saja dari Bulan Oktober 2018 hingga Mei 2019. Dibuat pula sistem keamanan yang kuat untuk menghindari server yang down maupun hacker
Functional Requirement
Tersedianya fitur-fitur:
- Beranda
- Peserta didik
- Rombongan belajar
- Nilai : yang terdiri atas rapor dan USBN
- Profil pengguna
- Dibuat sistem server terpusat
- Sistem keamanan yang kuat
- Peforma yang tangguh karena akan menampung jutaan data
Dapodik sudah layak secara teknis, meskipun ada beberapa risiko
1. Technical Feasibility
- Dapodik’s risk regarding familiarity with the application is medium
- Tahap pengenalan penggunaan aplikasi Dapodik kepada user
- Dapodik's risk regarding familiarity with the technology is medium
- Sulitnya koneksi jaringan internet pada sekolah terpencil
- The project size is considered medium risk
- Projek berlangsung selama 6 bulan dengan terpotong libur natal dan tahun baru
- Dikerjakan sekitar 8 orang yang ahli pada bidangnya
- The Compatibility with dapodik's existing technical infrastructure should be good
- Kualitas jaringan internet dan kemanan pada aplikasi
- Server terpusat yang memadai
- Intangible
- Data pokok menghasilkan informasi yang dapat digunakan untuk kebutuhan perencanaan pendidikan dan program2 pendidikan seperti BOS, tunjangan guru, serta Rehab dan RKB yang mana akan menghasilkan program yang dapat dinikmati sekolah secara efektif dan tepat sasaran
- Tangible
- Sistem pendataan Dapodik dapat mengumpulkan data di atas 99% dari sekolah secara nasional
3. Organization Feasibility
- Dari perspektif organisasi, projek ini berisiko kecil. Tujuan dapodik, yaitu sebagai sarana pemrosesan data yang efektif dan efisien sehingga memudahkan pencarian dan menggunakan datanya
- Projek ini mempunyai project champion, yaitu Menteri Pendidikan dan Kebudayaan sebagai orang yang mengidentifikasi, memprioritaskan, dan menentukan topik perbaikan serta ruang lingkup proyek, memilih dan mementori pemimpin proyek (Green / Black Belt), menghilangkan hambatan proyek dan menyelaraskan sumber daya yang dibutuhkan, dan mengkomunikasikan perkembangan proyek kepada stakeholder
- User diharapkan dapat memanfaatkan aplikasi Dapodik ini dengan sebaik-baiknya agar dapat tepat sasaran
Komentar
Posting Komentar